detikNews
3 Saksi dari Bos First Travel Akan Diperiksa di Sidang
Tiga orang saksi dari paguyuban jemaah akan dihadirkan sebagai saksi meringankan atau a de charge dalam sidang lanjutan bos First Travel.
Rabu, 11 Apr 2018 08:13 WIB







































