detikFinance
Pelemahan Rupiah Tertolong Intervensi
Pelemahan rupiah yang sempat melorot hingga 9.480 per dolar AS bisa sedikit diredam. Rupiah mendapat pertolongan intervensi dari bank sentral.
Jumat, 18 Jan 2008 17:45 WIB







































