Wolipop
Uniqlo Berikan Diskon 7 Hari, Kaus Mulai dari Rp 99 Ribu
Penggemar retailer asal Jepang, Uniqlo, sepertinya harus bersiap-siap menyisihkan sejumlah uang untuk berbelanja. Karena merek yang telah membuka empat toko di Indonesia ini tengah mengadakan program diskon serentak di semua gerainya selama tujuh hari saja.
Sabtu, 12 Apr 2014 12:10 WIB







































