Sepakbola
Ziyech adalah Bukti Kegelisahan Frank Lampard
Chelsea berhasil mengunci transfer Hakim Ziyech dari Ajax untuk musim panas nanti. Transfer ini dinilai menunjukkan kegelisahan Frank Lampard di sektor sayap.
Jumat, 14 Feb 2020 03:27 WIB