Sepakbola
Tevez yang Kian Penting untuk Juventus
Suatu waktu, Sir Alex Ferguson pernah memuji Carlos Tevez sebagai big game player. Artinya, Tevez bisa diandalkan manakala timnya menghadapi laga penting. Kata-kata Ferguson itu kemudian mewujud nyata di Juventus.
Kamis, 19 Mar 2015 14:03 WIB







































