Mereka yang hadir selain Ical adalah Idrus Marham, Setya Novanto, Theo Sambuaga, Syarif Cicip Sutardjo, Rizal Mallarangeng, Ahmadi Nur Supit, Titiek Soeharto, Fadel Muhammad, Aziz Syamsuddin dan lainnya.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS bergerak melemah. Bahkan beberapa waktu terakhir dolar AS berada di kisaran Rp 13.000, tertinggi sejak saat Indonesia mengalami krisis ekonomi 1998.
Sudah 47 tahun sejak buku masak ini diterbitkan. Namun, pemerintah Indnonesia tak pernah menerbitkan buku masak lagi. Buku ini mencerminkan pemerintah orde lama dan orde baru sangat serius menangani masalah pangan.
Sarpin Rizaldi, hakim yang menyidangkan gugatan praperadilan Komisaris Jenderal Budi Gunawan, muak terhadap Komisi Yudisial (KY). Ia tidak mau memenuhi panggilan KY.
Kapolri ke-5 almarhum Jenderal Pol (Purn) Hoegeng Iman Santoso mendapat rekor MURI sebagai polisi paling jujur sedunia. Sosok anumerta tersebut yang tegas dan sederhana dinilai patut dijadikan panutan.