detikFinance
RI Ajak Malaysia Kembangkan Industri Hilir CPO
Menperin MS Hidayat mengajak investor asal Malaysia untuk mengembangkan CPO hilir, bahkan investor asal Singapura pun diajak untuk mengembangkan kawasan FTZ Batam, Bintan dan Karimun.
Selasa, 17 Nov 2009 12:35 WIB







































