detikOto
Honda Yakin Jual Lebih Dari 4,1 Juta Motor Tahun Ini
Pasar motor Indonesia masih seksi di mata Honda, tahun ini meski pasar diprediksi akan menurun, Honda percaya penjualan motor mereka akan meningkat. Lebih dari 4,1 juta motor Honda diprediksi akan laris tahun ini.
Senin, 04 Mar 2013 15:13 WIB







































