Nintendo berhasil merebut merek Super Mario Bros dari pengusaha Indonesia, PT CI. Sebab, PT CI menggunakan gambar Super Mario Bros di kaus yang dijual olehnya.
Empat penulis meninggalkan agensi sastra tempat JK Rowling bernaung. Mereka kecewa dengan pandangan antitransgender yang pernah dicuitkan penulis Harry Potter.
Tenet menjadi film Christopher Nolan yang membuat banyak orang bertanya-tanya. Sebagian penggemarnya masih meyakini film ini adalah kisah perjalanan waktu.