Pangdam Jaya Mayjen TNI Dudung Abdurachman memberikan 1.500 paket sembako dan 1.000 masker di Tangerang untuk dibagikan kepada warga terdampak COVID-19.
Wagub Riza melakukan kunjungan ke Vihara Lalitavistara, Cilincing, Jakut. Riza menyampaikan terima kasih karena menerapkan protokol kesehatan dengan baik.
Warga Indonesia keturunan Tionghoa mendoakan agar pandemi COVID-19 segera lenyap dari bumi pertiwi di Vihara Dharma Ramsi, Kota Bandung, Jumat (12/2/2021).
Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi merencanakan pembangunan sebuah masjid di sekitar lokasi pembangkit listrik tenaga gas dan uap menggunakan nama ayahnya.
Baru-baru ini nama Desa Sumurgeneng di Tuban mendadak viral setelah warganya memborong 176 mobil baru usai mendapat uang ganti rugi. Yuk kita kenal desanya.
Meski sudah dilarang berkerumun, masih ada warga yang kucing-kucingan untuk mencari angpau saat Imlek. Petugas berjaga mencegah dan disiapkan mobil Dinsos.