Kementerian Kelautan dan Perikanan menangkap dua kapal ikan asing berbendera Vietnam di Laut Natuna. Penangkapan ini selamatkan kerugian negara Rp 66,1 miliar.
Pulau Galang yang sempat menjadi tempat observasi-isolasi pasien COVID-19 kini akan dijadikan sebagai tempat pengobatan warga Gaza yang menjadi korban perang.