BCA berkomitmen untuk bersatu dan bahu membahu mendukung penanganan wabah ini. Dimulai dari bantuan kepada tim medis, pasien, maupun masyarakat terdampak.
Para driver ojek online telah membentuk protokol kesehatan tersendiri menyambut kondisi new normal alias tatanan hidup yang baru di tengah pandemi virus Corona.
Perusahaan maskapai penerbangan Arab Saudi bersiap untuk beroperasi lagi mulai 31 Mei. Hal ini dilakukan usai Saudi mulai melonggarkan pembatasan Corona.
Pemkot Bekasi mengeluarkan Maklumat Wali Kota Bekasi untuk mencegah dan menurunkan kasus COVID-19. Maklumat mengatur operasional fasilitas termasuk restoran.