Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini dibuka menguat. Pada pembukaan perdagangan pagi hari ini, IHSG dibuka menguat 3 poin atau 0,06% ke level 6.735.
Kementerian Perdagangan akan memberikan sanksi terberat bagi pedagang yang bandel menjual Minyakita dengan mekanisme bundling. Salah satunya, izin usaha dicabut
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada enam bulan pertama atau semester I-2023 akan berada di level 5-5,2%.
Menteri ESDM Arifin Tasrif mengatakan, harga keekonomian Pertalite masih lebih tinggi. Apalagi nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) mencapai Rp 15.000.