detikNews
RI Tagih Kemajuan Demokrasi Myanmar
Menlu Hassan Wirajuda melakukan pertemuan empat mata dengan Menlu Myanmar U Nyan Win. Hassan mempertanyakan nasib demokratisasi negeri itu.
Kamis, 15 Feb 2007 13:33 WIB







































