Tilang elektronik akan menjadi sistem utama untuk bisa menindak para pengendara nakal di jalanan. Lalu bagaimana daerah yang belum menerapkan kamera E-TLE?
Tilang elektronik dianggap berhasil menekan angka pelanggaran lalu lintas. Setelah sukses di DKI Jakarta, Sistem ini akan diterapkan di 19 wilayah Polda.
Di jalan raya, berkendara dengan sepeda motor berpotensi sulit terdeteksi di area blind spot kendaraan lain yang lebih besar. Perhatikan ini biar aman.