detikNews
Gent, si Tua yang Cantik
Eropa terkenal dengan berbagai kota tua yang tetap cantik dan lestari. Dari sebelah barat Belgia, ada Kota Gent yang memanjakan wisatawan dengan suasana kota Eropa tempo doeloe.
Rabu, 28 Mei 2008 11:19 WIB







































