detikNews
Tjahjo Kumolo Sebar Link Film Ilegal, Komisi II DPR: Saring Sebelum Sharing
Komisi II DPR menilai seharusnya Tjahjo Kumolo crosscheck link film ilegal itu sebelum membagikannya di media sosial. Layaknya istilah 'saring sebelum sharing'.
Selasa, 18 Agu 2020 08:09 WIB