Menurutnya, peningkatan kompetensi tata kelola keuangan serta akses keterbukaan terhadap publik jadi salah satu kunci utama memberantas korupsi di tingkat desa.
Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar menjelaskan pentingnya akurasi data potensi dan masalah di dalam desa.