detikSport
Kekecewaan Dua Tim di Kandang Knicks
Avery Johnson kecewa meski tim yang ditanganinya, Dallas Mavericks, menang 99-89 atas New York Knicks. Sebaliknya, Knicks bukan hanya kecewa karena kalah tapi juga karena perlakukan fansnya.
Selasa, 11 Des 2007 12:30 WIB







































