detikNews
Dibanding Tahun Lalu, Pencurian Motor di Jaktim Meningkat 99 Persen
Kasus pencurian kendaraan bermotor di wilayah Jakarta Timur meningkat tajam sepanjang tahun 2013. Pencurian roda empat meningkat 43 persen dan pencurian motor naik 99 persen dibandingkan tahun 2012.
Senin, 30 Des 2013 13:30 WIB







































