Banjir bandang menerjang wilayah Kecataman Cicurug, Kabupaten Sukabumi. Tiga orang hanyut dan dua di antaranya ditemukan dengan kondisi tidak bernyawa.
Ruas Tol Cibitung KM 25 hingga Cawang ditutup. Seluruh kendaraan yang hendak mengarah ke Jakarta melalui ruas tol ini dialihkan masuk ke jalan arteri Cibitung.
Nasabah bank bjb tetap bisa menikmati layanan perbankan yang disediakan bank bjb. Dampak banjir Jakarta tak mengganggu operasional perusahaan secara keseluruhan