detikSport
Dikalahkan Chen Long, Jonatan Gagal ke Final Malaysia Terbuka
Pupus sudah harapan Jonatan Christie melaju ke final Malaysia Terbuka 2019. Ini setelah Jonatan ditumbangkan jagoan China, Chen Long.
Sabtu, 06 Apr 2019 17:04 WIB







































