detikNews
Anas Serang Jaksa yang Persoalkan Keterangan Saksi dengan Ikatan Psikologis
Dalam surat tuntutannya, jaksa KPK menyatakan ada sejumlah saksi di persidangan bersaksi menguntungkan Anas Urbaningrum, karena memiliki kaitan psikologis dengan terdakwa. Anas balik mempertanyakan pernyataan jaksa.
Kamis, 18 Sep 2014 18:56 WIB







































