detikSport
Bulls Kejutkan Celtics
Chicago Bulls membuat kejutan dengan menundukkan juara bertahan Boston Cetics di pertandingan pertama babak playoff lewat overtime, Minggu (19/4/2009) dinihari WIB.
Minggu, 19 Apr 2009 07:55 WIB







































