Polisi menyebutkan pelaku dan korban berpacaran setelah bekerja di satu resort di Raja Ampat, Papua Barat. Pelaku sakit hati karena korban memutuskan hubungan.
Heboh posting-an berisi sejumlah foto dan video yang menunjukkan seorang wanita menemukan karung berisi kepala hingga potongan tubuh kucing yang telah dikuliti.
Banyak polisi ganteng yang eksis di tiktok, tapi polisi satu ini eksis karena menyamar jadi penjual martabak. Ribuan netizen menanggapi aksi nyeleneh polisi ini
Di tangan Risko Agus Purwanto (23), bambu hitam disulap menjadi karya seni tinggi. Kekayaan alam itu dibuat menjadi lukisan ukir bambu bernilai ekomomis.