Sepakbola
Usai Cetak Gol Perdana, Ramires Telepon Ibunya
Mencetak gol pertama bagi negaranya adalah hal yang paling menggembirakan bagi seorang pesepakbola. Ramires pun merasakannya saat ia melakukannya untuk Brasil dan merayakannya dengan cara unik.
Rabu, 09 Jun 2010 01:53 WIB







































