Sejumlah komunitas Indonesia di Australia telah menggelar sejumlah acara dan jadi ajang menggalang dana bagi para korban gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah.
MUI menerima bantuan dari Pemerintah Taiwan sebesar 500.000 US Dollar. Bantuan itu akan disalurkan untuk korban bencana gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah.
Bupati Kabupaten Bandung Barat Aa Umbara Sutisna dan wakilnya Hengky Kurniawan menggalang dana untuk korban gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulteng.
Festival Pesona Lokal kembali digelar pada hari ini di Monumen Mandala Makassar. Festival ini bentuk kepedulian terhadap korban gempa dan tsunami Palu.
Sedulur Barber Kudus (Sebaku) menggelar acara sosial untuk korban gempa di Sulteng. Acaranya adalah Cukur Amal di Alun-alun Kudus. Seluruh hasilnya didonasikan.