Mantan Ketua DPC Demokrat Kudus Ngatmin Ali Manda meninggal mendadak saat berada di pintu masuk ATM. Polisi menyebut Ngatmin memiliki riwayat sakit jantung.
Polisi menangkap 4 pelaku ganjal ATM di Sukabumi. Sebelum ditangkap para pelaku sempat berusaha melarikan diri dengan mencoba menabrak kendaraan milik petugas.
Seorang pemuda nekat mencongkel mesin ATM menggunakan cangkul di Sragen. Pelaku yang saat ini telah diamankan polisi tersebut berdalih kartu ATM-nya tertelan.
Seorang petugas servis mesin ATM di Garut dikeroyok 3 preman lantaran enggan membayar uang parkir. Sadis, korban sempat hendak digilas motor oleh para pelaku.
Video pengeroyokan diduga dilakukan oleh sekelompok tukang parkir terhadap pemuda di Garut viral di media sosial. Salah satu pelaku sudah ditangkap polisi.