detikOto
Tilang Karena Knalpot Bising Belum Bisa Dilakukan
Beberapa polisi di berbagai wilayah sudah mulai menilang para pengguna motor yang menggunakan knalpot modifikasi karena dianggap menimbulkan kebisingan. Namun ternyata, aturan teknis mengenai hal ini belumlah ada.
Kamis, 23 Feb 2012 20:44 WIB







































