Debut Abdukodir Khusanov di Manchester City tidak berjalan mulus. Pep Guardiola mengakui situasi sulitnya dan menyatakan Khusanov butuh waktu untuk beradaptasi.
Kylian Mbappe menargetkan 50 gol di musim debutnya bersama Real Madrid. Pelatih Ancelotti percaya Mbappe bisa mencapai level Ronaldo, namun harus kerja keras.
AS mengungkapkan rencana Iran membunuh Dubes Israel di Meksiko digagalkan. Turki merilis surat perintah penangkapan untuk Netanyahu atas tuduhan genosida Gaza.
Kapten Liverpool Virgil van Dijk menilai Anfield punya peran penting dalam perebutan gelar Liga Inggris. Dukungan para fans bakal membantu Si Merah tampil apik.