detikOto
GM Siapkan Model Baru Bareng Mobil China
General Motors (GM) akan menginvetasikan dana sebesar US$ 5 miliar selama beberapa tahun ke depan untuk mengembangkan mobil Chevrolet terbaru bersama dengan partner asal China, Shanghai Automotive Industry Corp (SAIC).
Rabu, 29 Jul 2015 09:54 WIB







































