Polisi masih memburu satu pelaku komplotan maling bobol ATM pemicu kebakaran minimarket di Gunungputri, Kabupaten Bogor. Pelaku ditetapkan sebagai DPO.
Libur Natal dan Tahun Baru di Jabar diprediksi lonjakan pengunjung hingga 11%. Dishub Jabar awasi tujuh lokasi rawan pungli untuk mencegah praktik meresahkan.