detikNews
Tak Diundur, Munas Golkar Galang Dana untuk Korban Gempa Sumbar
Agung Laksono menilai usulan menunda agenda Munas karena ada gempa di Sumbar merupakan usulan yang mengada-ada. Munas Golkar jutru akan dijadikan ajang pengumpulan dana oleh Golkar untuk membantu korban gempa di Sumatera Barat.
Jumat, 02 Okt 2009 17:03 WIB







































