detikHealth
Polusi dari Knalpot Truk Masih Kalah Sama Asap dari Burger
Menu andalan yang paling banyak ditawarkan gerai makanan cepat saji adalah burger. Selain tak sehat, proses memasak burger menghasilkan polusi yang lebih banyak dari asap truk.
Selasa, 25 Sep 2012 10:55 WIB







































