detikNews
Polri-Pasukan PBB Duet Jaga Konferensi Perubahan Iklim
Perhelatan internasional menyangkut perubahan iklim di Bali pada awal Desember 2007 menyedot pengamanan superketat. Pasukan PBB bersanding dengan Polri turun langsung untuk mengamankan.
Rabu, 21 Nov 2007 16:02 WIB







































