detikNews
Florida Berselimut Gelap
Sekitar 4 juta orang di Florida bagian selatan, AS, harus bergelap-gelapan. Sebab 5 reaktor di pembangkit listrik tenaga nuklir di Turkey Point mengalami gangguan.
Rabu, 27 Feb 2008 03:36 WIB







































