detikNews
Ruangan Ahok di Balai Kota Menanti Wajah Presiden Joko Widodo
Sudah 11 hari hari Jokowi-Jusuf Kalla resmi dilantik menjadi Presiden dan wakil presiden RI 2014-2019. Namun hingga kini, belum ada foto keduanya yang terpajang di Balai Kota.
Kamis, 30 Okt 2014 15:29 WIB







































