Malam Tahun Baru biasanya orang bakal berbondong-bondong menyambangi pusat keramaian. Kondisi ini pun sudah diantisipasi Telkomsel dengan menerjunkan compact mobile BTS agar sinyal seluler pelanggan tak byar pet.
Setelah menuntaskan ekspansi 4G LTE di 14 kota sebelum tutup tahun 2015 ini, Telkomsel juga punya tugas untuk menjaga jaringan selulernya agar tidak macet saat libur Natal dan Tahun Baru 2016.