KPK mengoreksi laporan jumlah kekayaan calon Gubernur Sumatera Utara, Amri Tambunan. Nilai NJOP aset berupa tanah naik, sehingga hartanya dikoreksi Rp 434 juta.
Bandara Kuala Namu, Sumut yang akan menggantikan Bandara Polonia akan dapat diakses dengan kereta api. Kereta api bandara yang disebut dengan ARS (Airport Railink Services) direncanakan beroperasi bulan Maret 2013, dengan tarif Rp 80 ribu sekali jalan.
Ketua Umum Partai Demokrasi Indoensia (PDI) Perjuangan, Megawati Soekarnoputri menyatakan, calon gubernur yang diusung partainya di Sumatera Utara (Sumut) sering kali kalah. Tetapi kekalahan itu membanggakan, sebab kalah karena tidak pakai uang.
Bentrokan yang dipicu konflik lahan garapan terjadi di Kabupaten Deli Serdang, Sumut. Dalam kejadian, tiga orang terluka dan lima unit sepeda motor dibakar.
FT (31) ibu muda yang menjual anak perempuannya mengakui kesalahannya. Namun di balik itu, perempuan yang telah tinggal di lokalisasi selama 10 tahun itu terpaksa memberikan anaknya kepada orang lain dengan pertimbangan masa depan si anak.
Seorang ibu di Simalungun, Sumut, ditangkap polisi karena menjual anak kandungnya. Anak perempuan yang berusia enam tahun itu dijual seharga Rp 5 juta.
Dua anggota polisi yang bertugas di Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara (Sumut) diciduk Brimob karena diduga melakukan pemerasan. Kasusnya kemudian diserahkan ke Propam.
Kebakaran menghanguskan gudang penyimpanan tinner PT Chemindo Putra Abadi di Sampali, Kabupaten Deli Serdang, Sumut. Satu unit mobil juga ikut terbakar dalam kejadian itu.