detikNews
Rusdihardjo Tidak Bersaksi di Sidang Bekas Dubes Wayarabi
Meski diduga ikut menikmati dana pungli di KBRI Malaysia, Jenderal Pol Purn Rusdihardjo tidak ikut diperiksa sebagai saksi dalam sidang yang menyeret pendahulunya mantan Dubes RI untuk Malaysia Hadi A Wayarabi Alhadar.
Rabu, 10 Okt 2007 13:54 WIB







































