Sepakbola
Teken Perpanjangan Kontrak, Carvajal di Madrid sampai 2022
Dani Carvajal masih akan lama berkostum Real Madrid. Carvajal telah meneken perpanjangan kontrak yang membuatnya akan bertahan di Los Blancos hingga tahun 2022.
Selasa, 19 Sep 2017 00:06 WIB







































