Sepakbola
Kemenpora Bentuk Task Force untuk Urus Kisruh Sepakbola
Plt Menpora Agung Laksono bertemu dengan beberapa tokoh olahraga nasional. Pertemuan itu melahirkan Task Force, yang beranggotakan antara lain Agum Gumelar dan Tono Suratman, untuk membantu penyelesaian konflik sepakbola Indonesia.
Selasa, 11 Des 2012 18:35 WIB







































