detikFinance
Melesat 41 Poin, IHSG Tertinggi di Asia
IHSG menutup perdagangan dengan melesat tajam sebesar 41 poin. Di tengah tipisnya transaksi, IHSG mencetak kenaikan tertinggi di Asia.
Selasa, 16 Feb 2010 16:07 WIB







































