detikNews
Seluruh Korban Tewas Kecelakaan Tol Merak Telah Diidentifikasi
Semua korban tewas kecelakaan maut di tol Merak-Jakarta yang berjumlah 12 orang berhasil diidentifikasi. Jenazah yang terakhir dikenali atas nama Wiyanto.
Senin, 22 Okt 2007 14:08 WIB







































