detikOto
Beijing Penuh Polusi, Produsen Mobil Internasional Senang?
Langit China terutama kota-kota besar seperti Beijing dianggap banyak orang sebagai langit paling tidak sehat di dunia karena tebalnya polusi disana. Melihat hal itu, produsen-produsen internasional pun merasa senang.
Senin, 28 Jan 2013 21:08 WIB







































