detikNews
Persib vs Persiram, 'Miniatur Timnas' Tetap Harus Waspada
Persib Bandung akan menjamu Persiram Raja Ampat dalam LSI di Stadion Si Jalak Harupat, Kutawaringin, Kabupaten Bandung, Sabtu (3/12/2011) malam. Duel kedua tim diperkirakan bakal berlangsung seru.
Sabtu, 03 Des 2011 14:37 WIB







































