detikFinance
Kementan: Malaysia, Singapura, dan Negara Maju Sudah Biasa Daging Beku
Masyarakat Indonesia lebih memilih daging segar yang baru dipotong ketimbang daging beku. Padahal, daging segar lebih rentan terkena bakteri.
Jumat, 10 Jun 2016 11:35 WIB







































