Pasar Indonesia di sektor kecantikan berkembang pesat baik dari segi inovasi hingga pendapatan. Pendapatannya ditaksir mencapai Rp 145,5 triliun tahun ini.
Tiga WN Pakistan ditangkap di Bandara Soekarno-Hatta karena menggunakan dokumen perjalanan palsu. Mereka berencana ke Eropa untuk mencari kehidupan lebih baik.
Perang dagang oleh Presiden AS Donald Trump terhadap China membuka peluang pemindahan pabrik ke negara yang tidak kena tarif dagang. Salah satunya Indonesia.
Kepala BPOM RI menyebut rencana aturan penertiban review influencer tidak hanya akan berfokus pada produk skincare, tapi juga produk pangan, obat, dan suplemen.