Polisi memberlakukan sistem one way di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor. Saat one way ini, polisi melakukan penyekatan kendaraan di Simpang Megamendung.
Jalur Puncak, Kabupaten Bogor sedang diberlakukan one way pagi ini. Sistem satu arah itu diberlakukan lantaran lalu lintas di jalur tersebut mulai padat.
Polisi kembali memberlakukan sistem satu arah atau one way di Jalur Puncak, Bogor, siang ini. One way akan diberlakukan untuk jalur yang mengarah ke Jakarta.
Direktur Utama TransJakarta Sardjono Jhony Tjitrokusumo bercerita mengenai kerusakan halte karena demo omnibus law hingga rencana pengembangan bus listrik.