detikNews
AS Aktif Bernegosiasi Dengan Taliban di Afghanistan
Untuk pertama kalinya, Presiden Afghanistan Hamid Karzai mengakui secara terbuka bahwa Amerika Serikat dan koalisi pimpinan NATO telah secara aktif bernegosiasi dengan Taliban.
Senin, 20 Jun 2011 11:08 WIB







































